geekssmile buser şarkı sözleri
Letusan revolver saat prime time jejali semua saluran televisiku
Menggema bersama raungan sirine aparat penegak hukum yang berlomba melesat menuju
Kearah era baru hiburan berbasis kekerasan dengan media eksploitasi kejahatan kerah biru
Mencoba tegakkan hukum di Indonesia yang babak belur bagai maling dihajar massa
Modus operandi bervariasi; homicide, robbery sampai senpi home industry
Jangan lewatkan tips aman selebriti, plus iklan murahan minus nilai edukasi
Letusan revolver saat prime time; media distraksi dari prime crime
Koruptor tertawa, aparat makin menggila
Terus menembak sampai semua orang jadi penjahat
Kekerasan adalah legitimasi
Kekerasan adalah legitimasi
Kekerasan adalah legitimasi
Buru
Sergap
Lingkar
Setan
Buru
Sergap
Lingkar
Setan
Propaganda setan hapus kenyataan, rekayasa usang oleh kekuasaan
Cepat mendistorsi tuntutan reformasi; waktu terhenti pikiran terisolasi
Mengurungkan niat masyarakat bangun kritik sosial
Dimana nilai edukasi yang mereka maksudkan
Mengantar alur dinamika ke gerbang kematian
Membuat setiap orang menanggung dosa warisan
Rezim orde baru terus menjajah
Rakyat menderita lalu menjarah
Polisi menembak tak tahu arah
Indonesia jadi negeri berdarah
Kuancungkan jari tengah untuk sikap heroikmu
Molotovku meledak di tembok despotikmu
Tangan kiriku mengepal menentang kepalsuan
Sistim hukum peradilan yang sungguh memuakkan
Kekerasan adalah legitimasi
Kekerasan adalah legitimasi
Kekerasan adalah legitimasi
Buru
Sergap
Lingkar
Setan
Buru
Sergap
Lingkar
Setan
Koruptor makin menggila
Aparat membabi buta
Terus menembak
Sampai semua orang jadi penjahat
Koruptor makin menggila
Aparat membabi buta
Terus menembak
Sampai semua orang jadi penjahat
Terus menembak
Sampai semua orang jadi penjahat
Terus menembak
Sampai semua orang jadi penjahat
Buru! sampai kapan harus tertindas
Sergap! sampai kapan mati tertembak
Lingkar! jangan pernah berhenti bergerak
Setan! jangan pernah berhenti melawan
Buru! sampai kapan harus tertindas
Sergap! sampai kapan mati tertembak
Lingkar! jangan pernah berhenti bergerak
Setan! jangan pernah berhenti melawan
Sampai kapan harus tertindas
Sampai kapan mati tertembak
Jangan pernah berhenti bergerak
Jangan pernah berhenti melawan

